Sejumlah 63 Anggota Panwascam Terpilih di Toraja Utara, Resmi Dilantik Hari ini

    Sejumlah 63 Anggota Panwascam Terpilih di Toraja Utara, Resmi Dilantik Hari ini

    TORAJA UTARA - Sejumlah 63 anggota Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan terpilih dari 21 Kecamatan di Toraja Utara, resmi dilantik hari ini, Sabtu(25/5/2024).

    Pelatikan tersebut dilaksanakan di Heritage Toraja Hotel yang dihadiri oleh Wabup Toraja Utara, Ketua Pengadilan Negeri Tana Toraja, perwakilan Kejaksaan Tana Toraja, Wakapolres Toraja Utara, Danramil 05 Sanggalangi.

    Selain itu juga pelantikan tersebut dihadiri langsung oleh Bawaslu Sulawesi Selatan.

    Dalam sambutannya usai melantik anggota Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan, Brikken Linde Bonting selaku Ketua Bawaslu Toraja Utara, menyampaikan kepada 63 anggota terpilih yang sudah dilantik agar tetap menjaga integritas.

    Untuk itu dituntut pelaksanaan TWK (Tugas Wewenang dan Kewajiban) dalam melaksanakan pengawasan ke depan mengingat Pilkada Serentak 2024 penuh tekanan.

    "Saya sampaikan kepada rekan Panwascam yang terpilih dan dilantik hari ini agar melaksanakan pengawasan sesuaiTWK, mengingat pilkada serentak ini bisa saja akan penuh tekanan, " pesan Brikken Linde Bonting.

    Pelantikan tetsebut juga dirangkaikan penyerahan langsung secara simbolis santunan bagi jajaran pengawas yang mengalami kecelakaan kerja pada pemilu tahun 2024

    (Widian)

    pilkada serentak panwascam pelantikan bawaslu bawaslu toraja utara bawaslu sulsel toraja utara
    SULSEL INDONESIA SATU

    SULSEL INDONESIA SATU

    Artikel Sebelumnya

    Dilaporkan Dugaan Pelanggaran UU Pers, Ketua...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Pendapatan Masyarakat, Tiga Sektor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    KPU Toraja Utara Hari ini Melantik 105 Anggota Badan Adhoc PPK dari 21 Kecamatan
    Semarak Hut RI ke-78, Dirut RS Elim Rantepao, dr. Adrian Benedict Wijaya Datangkan 33 Dokter Spesialis Fisik dan Rehabilitasi
    Menjelang Kampanye Terbuka dan Menghadapi Masa Tenang Pemilu 2024, Bawaslu Toraja Utara Gelar Rakor Penanganan Pelanggaran
    Tingkatkan Kehumasan Jajaran Panwascam, Bawaslu Toraja Utara Gagas Pelatihan Strategi Pemberitaan Positif
    Jelang Kampanye Pemilu 2024, KPU Toraja Utara Laksanakan Rakor Penguatan Tahapan Kampanye
    KPU Toraja Utara Hari ini Melantik 105 Anggota Badan Adhoc PPK dari 21 Kecamatan
    Dukung Pemilu Bermartabat, Aliansi Indo'-indo' di Toraja Utara Deklarasi Pemilu Damai
    Unjuk Rasa Tolak Rekomendasi Pansus Terhadap LKPJ Bupati Toraja Utara
    Bawaslu Toraja Utara Umumkan Penerimaan 151 Calon Anggota Panwas Kelurahan dan Desa, Ini Syaratnya
    Ketua PMKRI dan GMKI Mengajak Masyarakat Toraja Utara Dukung Pemilu Damai Tanpa Money Politik
    Dukung Pemilu Bermartabat, Aliansi Indo'-indo' di Toraja Utara Deklarasi Pemilu Damai
    Diduga Larang Wartawan Liput Kegiatan Akreditasi di Puskesmas Rante Pangli, Ketua Tim Surveyor di Laporkan ke Polres Toraja Utara
    Upaya Hukum Ditempuh Wartawan Kabar Timur, Ketua LSM FPT: Kita Apresiasi, Pijakan Hukum Kedua Pihak Akan Diuji
    Sejumlah 3.740 Kotak Suara Pemilu 2024, Mulai Dirakit di Gudang Logistik KPU Toraja Utara
    Pasca Gelar Perkara, Penyidik Bakal Panggil Kembali Terlapor Dokter Bambang pada Kasus Dugaan Pelanggaran UU Pers di Toraja Utara

    Ikuti Kami